Dinsos Kepahiang Salurkan Bantuan Tanggap Darurat pada Korban Kebakaran

- Redaksi

Selasa, 3 September 2024 - 16:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemkab Kepahiang menyalurkan bantuan tanggap darurat bencana kebakaran

Pemkab Kepahiang menyalurkan bantuan tanggap darurat bencana kebakaran

KEPAHIANG, – Dinsos Kepahiang bergerak cepat menyalurkan bantuan tanggap darurat pada korban bencana kebakaran di Desa Nanti Agung, Desa Tertik dan Desa Sido Makmur. Bantuan tersebut, selain bentuk kepedulian Pemkab Kepahiang, juga sebagai bentuk bela sungkawa atas musibah yang menerpa warga di 3 desa tersebut.

“Bantuan tanggap darurat ini sebagai bentuk kepedulian Pemkab. Mewakili pemerintah saya menyampaikan bela sungkawa atas musibah yang terjadi ,” terang kepala Dinsos, Helmi Johan pada Selasa (3/9).

Baca Juga :  Serentak, Ribuan Siswa Ikuti UKBI Adaptif Merdeka

Helmi juga mengimbau warga selalu waspada dan berhati-hati saat beraktivitas menggunakan api. Seperti memasak menggunakan kayu bakar, membakar sampah sebab bila tidak hati-hati bisa menjadi musibah. Ia juga meminta warga rutin melakukan pengecekan instalasi listrik secara berkala untuk menghindari konseleting listrik atau ada kabel yang berpotensi menjadi sumber petaka.

Baca Juga :  Wakil Bupati Kepahiang Beri Bantuan Kepada Korban Kebakaran

“Berkala juga harus mengecek instalasi listrik di rumah. Begitu ada kerusakan bisa segera dilapor pada PLN sehingga tidak akan terjadi konseleting,” imbunya.(*/adv)

 

Penulis : Andreas

Editor : Tiwi Supiah

Berita Terkait

SeaBank jadi Bank Digital Pilihan Gen Z Indonesia
Pemkab Kepahiang Terima DBH Sawit Rp10,9 Miliar
Satgas Yonif 512/QY Tampung Keluhan Warga Soal Air Bersih
Tahun 2025, Dinsos Kepahiang Massifkan Intervensi Keluarga Miskin Ekstrem
Bupati Kalungkan Syal Batik Diwo Sambut Kunjungan Kajati Bengkulu
Kades dan Lurah Harus Aktif Laporkan Adminduk dan Rupa Bumi
Musim Penghujan, BPBD Imbau Warga Waspada Bencana Hidrologi
Pemkab Kepahiang Antisipasi Ancaman Keamanan Non Militer

Berita Terkait

Selasa, 12 November 2024 - 13:08 WIB

Pemkab Kepahiang Terima DBH Sawit Rp10,9 Miliar

Senin, 11 November 2024 - 13:42 WIB

Bupati Kalungkan Syal Batik Diwo Sambut Kunjungan Kajati Bengkulu

Senin, 11 November 2024 - 13:33 WIB

Kades dan Lurah Harus Aktif Laporkan Adminduk dan Rupa Bumi

Senin, 11 November 2024 - 13:26 WIB

Musim Penghujan, BPBD Imbau Warga Waspada Bencana Hidrologi

Minggu, 10 November 2024 - 13:04 WIB

Pemkab Kepahiang Antisipasi Ancaman Keamanan Non Militer

Minggu, 10 November 2024 - 12:01 WIB

Bidang Pemerintahan, Siap Cairkan Dana Kelurahan

Sabtu, 9 November 2024 - 16:12 WIB

Disnsos Usulakan Penyaluran Bansos Berbasis Kearifan Lokal

Jumat, 8 November 2024 - 16:07 WIB

Sekda Minta Sektor Kelapa Sawit di Kepahiang Ramah Lingkungan dan Berkelanjutan

Berita Terbaru

Bisnis

SeaBank jadi Bank Digital Pilihan Gen Z Indonesia

Sabtu, 16 Nov 2024 - 13:56 WIB

Petugas dari Perpusnas berfoto bersama di Perpustakaan Kepahiang, saat Kunjungan Perpusnas ke Perpustakaan Kepahiang,

Hukum

Kunjungi Perpus Kepahiang, Perpusnas Bahas TPBIS

Kamis, 14 Nov 2024 - 12:25 WIB

Kabid Pendapatan BKD Kepahiang, Amarullah Mutaqin

Bisnis

Pemkab Kepahiang Terima DBH Sawit Rp10,9 Miliar

Selasa, 12 Nov 2024 - 13:08 WIB

Personel Satgas Yonif 512/QY saat mendengarkan keluhan warga desa

Nusantara

Satgas Yonif 512/QY Tampung Keluhan Warga Soal Air Bersih

Selasa, 12 Nov 2024 - 11:18 WIB