Kunjungi Gubernur Bengkulu, Kakanwil DJP Bengkulu-Lampung Sampaikan Apresiasi

- Redaksi

Selasa, 7 Mei 2024 - 17:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur bersama kepala Kanwil DJP Bengkulu-Lampung berfoto bersama di Balai Raya Semarak.

Gubernur bersama kepala Kanwil DJP Bengkulu-Lampung berfoto bersama di Balai Raya Semarak.

BENGKULU – Plt Kakanwil DJP Bengkulu-Lampung, Cucu Supriatna didampingi Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Bengkulu Satu Nanik Tri Wahyuningsih dan Kepala KPP Pratama Bengkulu Dua Indera Gunawan, Kepala KPP Pratama Curup Imam Kasroi beserta jajaran melakukan silahturahmi dan pada Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah, Selasa (7/5).

Cucu Supriatna menyampaikan apresiasi kepada Gubernur Bengkulu yang telah membantu optimalisasi capaian penerimaan pajak di Provinsi Bengkulu.

“Prestasi atas pencapaian quattrick penerimaan yang diraih oleh Kanwil DJP Bengkulu dan Lampung selama Tahun 2020- 2023, pencapaian target Kepatuhan SPT Tahunan Tahun 2021-2023 serta keberhasilan Kanwil DJP Bengkulu dan Lampung meraih predikat Zona Integritas Wilayah Bebas Korupsi (ZI WBK) merupakan hasil sinergi, kerjasama, bantuan dan dukungan dari semua pihak khususnya Kepolisian Daerah Lampung. Kami menyampaikan apresiasi dan terima kasih yang sebesar- besarnya untuk Gubernur Bengkulu”, kata Cucu Supriatna.

Baca Juga :  Bagian Pemerintahan Beri Pendampingan Administrasi Kelurahan dan Kecamatan

Pada kesempatan ini, Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah siap mendukung optimalisasi pajak pusat dan daerah dalam Perjanjian Kerja Sama (PKS) Tripartit antara DJP, Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan (DJPK) dan Pemerintah Daerah.

Baca Juga :  Bidang Pendapatan Gandeng Kejari Kejar Tunggakan Pajak

“Saya siap mendukung optimalisasi pajak pusat dan daerah melalui PKS yang akan kami ikuti. Saya juga mendukung program inklusi pajak tingkat menengah dengan menjalin PKS dengan Kanwil DJP Bengkulu dan Lampung,” ucap Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah.

Sinergi antara Kanwil DJP Bengkulu dan Lampung dan Gubernur Bengkulu menjadi momen yang baik untuk menjalin kerjasama yang lebih erat dalam bidang optimalisasi penerimaan pajak dan inklusi pajak tingkat menengah dalam memberikan edukasi kepada wajib pajak.(*)

Penulis : Anggita

Editor : Tiwi Supiah

Berita Terkait

SeaBank jadi Bank Digital Pilihan Gen Z Indonesia
Pemkab Kepahiang Terima DBH Sawit Rp10,9 Miliar
Tahun 2025, Dinsos Kepahiang Massifkan Intervensi Keluarga Miskin Ekstrem
Bupati Kalungkan Syal Batik Diwo Sambut Kunjungan Kajati Bengkulu
Kades dan Lurah Harus Aktif Laporkan Adminduk dan Rupa Bumi
Musim Penghujan, BPBD Imbau Warga Waspada Bencana Hidrologi
Pemkab Kepahiang Antisipasi Ancaman Keamanan Non Militer
Bidang Pemerintahan, Siap Cairkan Dana Kelurahan

Berita Terkait

Selasa, 12 November 2024 - 13:08 WIB

Pemkab Kepahiang Terima DBH Sawit Rp10,9 Miliar

Senin, 11 November 2024 - 13:42 WIB

Bupati Kalungkan Syal Batik Diwo Sambut Kunjungan Kajati Bengkulu

Senin, 11 November 2024 - 13:33 WIB

Kades dan Lurah Harus Aktif Laporkan Adminduk dan Rupa Bumi

Senin, 11 November 2024 - 13:26 WIB

Musim Penghujan, BPBD Imbau Warga Waspada Bencana Hidrologi

Minggu, 10 November 2024 - 13:04 WIB

Pemkab Kepahiang Antisipasi Ancaman Keamanan Non Militer

Minggu, 10 November 2024 - 12:01 WIB

Bidang Pemerintahan, Siap Cairkan Dana Kelurahan

Sabtu, 9 November 2024 - 16:12 WIB

Disnsos Usulakan Penyaluran Bansos Berbasis Kearifan Lokal

Jumat, 8 November 2024 - 16:07 WIB

Sekda Minta Sektor Kelapa Sawit di Kepahiang Ramah Lingkungan dan Berkelanjutan

Berita Terbaru

Bisnis

SeaBank jadi Bank Digital Pilihan Gen Z Indonesia

Sabtu, 16 Nov 2024 - 13:56 WIB

Petugas dari Perpusnas berfoto bersama di Perpustakaan Kepahiang, saat Kunjungan Perpusnas ke Perpustakaan Kepahiang,

Hukum

Kunjungi Perpus Kepahiang, Perpusnas Bahas TPBIS

Kamis, 14 Nov 2024 - 12:25 WIB

Kabid Pendapatan BKD Kepahiang, Amarullah Mutaqin

Bisnis

Pemkab Kepahiang Terima DBH Sawit Rp10,9 Miliar

Selasa, 12 Nov 2024 - 13:08 WIB

Personel Satgas Yonif 512/QY saat mendengarkan keluhan warga desa

Nusantara

Satgas Yonif 512/QY Tampung Keluhan Warga Soal Air Bersih

Selasa, 12 Nov 2024 - 11:18 WIB