Nikmati Perpus Digital pada Aplikasi e-Kepahiang

- Redaksi

Senin, 4 November 2024 - 16:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Perpustakaan umum daerah Kepahiang

Perpustakaan umum daerah Kepahiang

KEPAHIANG,- Masyarakat Kepahiang dapat menikmati berbagai koleksi buku perpustakaan umum daearah Kepahiang (Perpusda) via aplikasi berbasis android dan IOS, yakni aplikasi e-Kepahiang. Layanan Perpusda tersebut dapat diakses kapan saja dan dimana saja oleh masyarakat, sepanjang terdapat akses jaringan internet.

“Dengan aplikasi ini, maka kunjungan ke perpustakaan dapat dilakukan real time kapan saja dan di mana saja. Selain itu, tidak hanya warga Kepahiang yang dapat berkunjung, namun warga dari luar Kepahiang pun bisa datang dengan cara mengakses aplikasi tadi,” terang Plt kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Daerah Kepahiang, Zikrullah.

Baca Juga :  Dukung Akses Layanan Hukum, DPUPR Bangun Kantor Pengacara Negara

Menurutnya, zaman digital saat ini harus dijawab oleh Perpusda dengan memberikan layanan berbasis digital juga dengan berbagai inovasi yang digandrungi generasi muda.

“Generasi muda saat ini identik dengan perangkat gawai, untuk itu perpustakaan ini kita hadirkan dalam perangkat gawai mereka. Caranya adalah dengan aplikasi e-book ini yang bisa mereka nikmati hanya dengan menginstal dan membuka aplikasi,” jelasnya.(*/adv)

Baca Juga :  Pemkab Kepahiang Terima DBH Sawit Rp10,9 Miliar

 

Penulis : Defi Parisa

Editor : Tiwi Supiah

Berita Terkait

Canangkan Ketahanan Pangan, Wabup Tanam Jagung di Talang Babatan
Tekan Angka Stunting, Dinas PUPR Luncurkan 450 Unit Sanitasi MCK
Jelang Puncak Arus Mudik, PUPR Kepahiang Siagakan Alat Berat
Dinas PUPR Optimalkan Fungsi Trotoar
Dukung Program Bupati, Dinas PUPR Mulai Survei Pasar Kepahiang
Pasca Sampaikan Data Jalan Rusak, Pemprov Bangun Jalan Pasar Tahun Ini
Minim Anggaran Pasca Efesiensi, PUPR Kepahiang Kolaborasi Atasi Matrial Longsor
Warga Keluhkan Jalan Rusak, Dinas PUPR Sidak PT Sembilan Pilar Utama
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 17:47 WIB

Sinergitas BNN-Kowani Cegah Narkoba pada Perempuan dan Keluarga

Kamis, 17 April 2025 - 19:37 WIB

Sinergi dan Kolaborasi Dukung Pertumbuhan Pasar Modal Indonesia

Jumat, 21 Maret 2025 - 11:19 WIB

Jelang Puncak Arus Mudik, PUPR Kepahiang Siagakan Alat Berat

Senin, 17 Maret 2025 - 17:02 WIB

Dukung Program Bupati, Dinas PUPR Mulai Survei Pasar Kepahiang

Senin, 10 Maret 2025 - 11:16 WIB

3 Ruas Jalan di Kabawetan Diusulkan Masuk dalam APBD-P

Minggu, 9 Maret 2025 - 18:03 WIB

Seven Sunday Films Perkuat Industri Kreatif Indonesia Melalui “Cocktails & Commercials”

Jumat, 7 Maret 2025 - 11:51 WIB

Sinergi Antar Pelaku Pasar Modal

Senin, 3 Maret 2025 - 10:33 WIB

Perbaiki Jalan Rusak Jelang Arus Mudik

Berita Terbaru

Hearing Kowani-BNN dalam rangka memperkuat sinergitas dan kolaborasi mencegah penyalahgunaan narkoba di kalangan perempuan dan keluarga.

Nusantara

Sinergitas BNN-Kowani Cegah Narkoba pada Perempuan dan Keluarga

Jumat, 18 Apr 2025 - 17:47 WIB

Gedung Bursa Efek Indonesia. (sumber: www.idxchannel.com)

Nusantara

Sinergi dan Kolaborasi Dukung Pertumbuhan Pasar Modal Indonesia

Kamis, 17 Apr 2025 - 19:37 WIB

SeaBank membuktikan hasil kinerja yang baik dengcatat tren bisnis positif.(Foto: dok)

Bisnis

SeaBank Bukukan Laba Bersih 2024 Sebesar Rp378,8 Miliar

Minggu, 30 Mar 2025 - 17:34 WIB