Destita: Tak Perlu Menjelekan Pasangan Lain

- Redaksi

Selasa, 17 September 2024 - 17:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Tim Pemenangan Helmi-Mian, Destita.

Ketua Tim Pemenangan Helmi-Mian, Destita.

BENGKULU, – Ketua Tim Pemenangan pasangan Helmi-Mian, Destita menegaskan pemilihan kepala daerah tidak perlu menjelekan pasangan lain. Ia menjelaskan Pilkada ini ada dua koridor utama yang harus ditaati yaitu Demokrasi dan konstitusi,sehingga pada pemilihan kepala daerah terjadinya perdebatan bukan hal yang aneh dan wajar.

“Perdebatan dalam sebuah demokrasi hal yang biasa, tapi jangan pernah menyerang personal tanpa data fakta dan emosional,” ujar Destita.

Baca Juga :  Bupati Imbau Kades dan BPD Solid dan Berkoordinasi

Dikatakan Destita untuk pilkada ada cinta dari masyarakat untuk pasangan yang mereka pilih.

“Pada pemilihan kepala daerah ini bukan untuk mengalahkan lawan tapi sebenarnya pada pilkada ini bagaimana kita bisa memenangkan hati rakyat dan dicintai masyarakat,” jelasnya.

Diakui Destita pasangan Helmi-Mian saat ini sudah diserang kampanye hitam, tapi tim Helmi-Mian tetap tersenyum karena Helmi-Mian ada dan dicintai masyarakat Bengkulu.

Baca Juga :  Punya Arah Jelas Soal Ketahanan Pangan, Perserikatan Masyarakat Agromaritim Andalan Negara Dukung Helmi-Mian Gubernur Bengkulu

Ditambah lagi selama Helmi Hasan menjabat sebagai Walikota masyarakat merasakan program program untuk mensejahterakan masyarakat seperti Ambulance gratis dikota Bengkulu, BPJS gratis,jalan mulus dan semua masyarakat Bengkulu menikmati program tersebut.(*)

Penulis : Anggita

Editor : Tiwi Supiah

Berita Terkait

Pemkab Kepahiang Terima DBH Sawit Rp10,9 Miliar
Tahun 2025, Dinsos Kepahiang Massifkan Intervensi Keluarga Miskin Ekstrem
Bupati Kalungkan Syal Batik Diwo Sambut Kunjungan Kajati Bengkulu
Kades dan Lurah Harus Aktif Laporkan Adminduk dan Rupa Bumi
Musim Penghujan, BPBD Imbau Warga Waspada Bencana Hidrologi
Pemkab Kepahiang Antisipasi Ancaman Keamanan Non Militer
Bidang Pemerintahan, Siap Cairkan Dana Kelurahan
Disnsos Usulakan Penyaluran Bansos Berbasis Kearifan Lokal

Berita Terkait

Selasa, 12 November 2024 - 13:08 WIB

Pemkab Kepahiang Terima DBH Sawit Rp10,9 Miliar

Senin, 11 November 2024 - 13:42 WIB

Bupati Kalungkan Syal Batik Diwo Sambut Kunjungan Kajati Bengkulu

Senin, 11 November 2024 - 13:33 WIB

Kades dan Lurah Harus Aktif Laporkan Adminduk dan Rupa Bumi

Senin, 11 November 2024 - 13:26 WIB

Musim Penghujan, BPBD Imbau Warga Waspada Bencana Hidrologi

Minggu, 10 November 2024 - 13:04 WIB

Pemkab Kepahiang Antisipasi Ancaman Keamanan Non Militer

Minggu, 10 November 2024 - 12:01 WIB

Bidang Pemerintahan, Siap Cairkan Dana Kelurahan

Sabtu, 9 November 2024 - 16:12 WIB

Disnsos Usulakan Penyaluran Bansos Berbasis Kearifan Lokal

Jumat, 8 November 2024 - 16:07 WIB

Sekda Minta Sektor Kelapa Sawit di Kepahiang Ramah Lingkungan dan Berkelanjutan

Berita Terbaru

Bisnis

SeaBank jadi Bank Digital Pilihan Gen Z Indonesia

Sabtu, 16 Nov 2024 - 13:56 WIB

Petugas dari Perpusnas berfoto bersama di Perpustakaan Kepahiang, saat Kunjungan Perpusnas ke Perpustakaan Kepahiang,

Hukum

Kunjungi Perpus Kepahiang, Perpusnas Bahas TPBIS

Kamis, 14 Nov 2024 - 12:25 WIB

Kabid Pendapatan BKD Kepahiang, Amarullah Mutaqin

Bisnis

Pemkab Kepahiang Terima DBH Sawit Rp10,9 Miliar

Selasa, 12 Nov 2024 - 13:08 WIB

Personel Satgas Yonif 512/QY saat mendengarkan keluhan warga desa

Nusantara

Satgas Yonif 512/QY Tampung Keluhan Warga Soal Air Bersih

Selasa, 12 Nov 2024 - 11:18 WIB