Asisten II: Melihat dan Mendengar Kekerasan Terhadap Anak, Laporkan

- Redaksi

Sabtu, 2 November 2024 - 16:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Para peserta rapat berfoto bersama

Para peserta rapat berfoto bersama

KEPAHIANG,- Asisten II Pemkab Kepahiang, Hairah Aryani meminta elemen masyarakat tak segan melaporan tindak kekerasan terhadap perempuan dan anak. Hal tersebut ia ungkapkan saat memimpin Rakor lintas sektor tentang pencegahan kekerasan terhadap perempuan, kekerasan terhadap anak, anak berhadapan dengan hukum dan perkawinan anak di Kepahiang, Rabu (2/11/2024) di ruang command center Kepahiang.

“Jika melihat dan mendengar ada kekerasan terhadap perempuan dan anak, laporkan segera. Saya berharap peran serta seluruh lapisan masyarakat agar berperan aktif dalam penurunan kasus ini. Dinas PPKBP3A telah membuat UPTD serta membentuk satgas. Jadi jangan takut untuk melaporkan jika melihat atau mengalami kekerasan terhadap Perempuan dan anak,” ungkapnya.

Baca Juga :  Kabag Pemerintahan: Ubah Status Desa Jadi Kelurahan, Ini Syarat-Syaratnya
Asisten II berfoto bersama narasumber dan pemangku kepentingan dalam Rakor

Ia menjelaskan hingga bulan Juli 2024 kasus kekerasan terhadap Perempuan dan anak di kabupaten Kepahiang telah terjadi sebanyak 11 kasus kekerasan terhadap anak dan 5 kasus kekerasan terhadap Perempuan.

Baca Juga :  Dinsos Optimalkan Bantuan Sosial Bagi Lansia

“Jika melihat trend, kasus kekerasan ini menurun. Namun kita jangan berbahagia dulu. Karena bisa jadi korban kekerasan ini tidak ada yang melapor atau takut untuk melaporkan kekerasan yang mereka alami,” sampai Hairah.

Rakor lintas sektor tentang pencegahan kekerasan terhadap perempuan, kekerasan terhadap anak, anak berhadapan dengan hukum dan perkawinan anak ini diikuti oleh seluruh instansi daerah, instansi vertical, organisasi Perempuan dan anak serta forum camat dan kades di kabupaten Kepahiang.(*/adv)

Penulis : Agung Mandala

Editor : Tiwi Supiah

Berita Terkait

Kunjungi Perpus Kepahiang, Perpusnas Bahas TPBIS
Pemkab Kepahiang Terima DBH Sawit Rp10,9 Miliar
Tahun 2025, Dinsos Kepahiang Massifkan Intervensi Keluarga Miskin Ekstrem
Bupati Kalungkan Syal Batik Diwo Sambut Kunjungan Kajati Bengkulu
Kades dan Lurah Harus Aktif Laporkan Adminduk dan Rupa Bumi
Musim Penghujan, BPBD Imbau Warga Waspada Bencana Hidrologi
Pemkab Kepahiang Antisipasi Ancaman Keamanan Non Militer
Bidang Pemerintahan, Siap Cairkan Dana Kelurahan

Berita Terkait

Selasa, 12 November 2024 - 13:08 WIB

Pemkab Kepahiang Terima DBH Sawit Rp10,9 Miliar

Senin, 11 November 2024 - 13:42 WIB

Bupati Kalungkan Syal Batik Diwo Sambut Kunjungan Kajati Bengkulu

Senin, 11 November 2024 - 13:33 WIB

Kades dan Lurah Harus Aktif Laporkan Adminduk dan Rupa Bumi

Senin, 11 November 2024 - 13:26 WIB

Musim Penghujan, BPBD Imbau Warga Waspada Bencana Hidrologi

Minggu, 10 November 2024 - 13:04 WIB

Pemkab Kepahiang Antisipasi Ancaman Keamanan Non Militer

Minggu, 10 November 2024 - 12:01 WIB

Bidang Pemerintahan, Siap Cairkan Dana Kelurahan

Sabtu, 9 November 2024 - 16:12 WIB

Disnsos Usulakan Penyaluran Bansos Berbasis Kearifan Lokal

Jumat, 8 November 2024 - 16:07 WIB

Sekda Minta Sektor Kelapa Sawit di Kepahiang Ramah Lingkungan dan Berkelanjutan

Berita Terbaru

Bisnis

SeaBank jadi Bank Digital Pilihan Gen Z Indonesia

Sabtu, 16 Nov 2024 - 13:56 WIB

Petugas dari Perpusnas berfoto bersama di Perpustakaan Kepahiang, saat Kunjungan Perpusnas ke Perpustakaan Kepahiang,

Hukum

Kunjungi Perpus Kepahiang, Perpusnas Bahas TPBIS

Kamis, 14 Nov 2024 - 12:25 WIB

Kabid Pendapatan BKD Kepahiang, Amarullah Mutaqin

Bisnis

Pemkab Kepahiang Terima DBH Sawit Rp10,9 Miliar

Selasa, 12 Nov 2024 - 13:08 WIB

Personel Satgas Yonif 512/QY saat mendengarkan keluhan warga desa

Nusantara

Satgas Yonif 512/QY Tampung Keluhan Warga Soal Air Bersih

Selasa, 12 Nov 2024 - 11:18 WIB