Bupati Minta OPD Seriusi Realisasi Anggaran 2024

- Redaksi

Kamis, 4 Juli 2024 - 20:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Kepahiang, Hidaytullah Sjahid saat memimpin rapat

Bupati Kepahiang, Hidaytullah Sjahid saat memimpin rapat

KEPAHIANG, – Bupati, Hidayatullah Sjahid meminta OPD menseriusi realisasi anggaran TA 2024. Tidak hanya cermat dalam penggunaan, namun juga serius dan cermat dalam prosedur pencairan dan penggunaan, khususnya bagi OPD yang serapan anggaran masih dalam kategori rendah. Hal itu, ditegaskan bupati saat memimpin rapat evaluasi dan pengawasan realisasi anggaran semester I tahun 2024, Kamis (4/7).
“Kepada OPD yang realisasi anggaran masih rendah hendaknya disegerakan diawal semester II tahun ini, jangan sampai tunda hingga akhir tahun. Kelengkapan bukti realisasi juga jangan sampai ditunda-tunda,” pesan Bupati.
Sementara itu, Asisten bidang Ekonomi Pembangunan, Hairah Aryani dalam kesempatan itu menyampaikan laporan realisasi anggaran pada semester I tahun ini yang baru mencapai 32,4% dari target 37%.
“Angka deviasi -4,6%. ada 14 OPD yang penyerapan anggaran dibawah 37%. Ini dikarenakan sebagian belum melakukan pelaporan dan ada juga yang masih dalam proses penyerapan anggaran di Badan Keuangan Daerah,” sampai Hairah.
Ia menambahkan data dari OPD dan Bagian Pengadaan Barang dan Jasa setda kab. Kepahiang dalam paket pekerjaan konstruksi tahun 2024 yang tersebar di 7 OPD terdapat 18 paket pekerjaan. 13 diantaranya sudah selesai tender dan 5 paket masih tahap proses tender.
“OPD yang memiliki paket pekerjaan konstruksi adalah dinas Kesehatan 5 paket, dinas PUPR 5 paket, DPMPTSP 1 paket, dinas Dikbud 4 paket, BPBD 1 paket, dinas Perhubungan 1 paket dan dinas Dukcapil 1 paket,” lapor Hairah.(*)

Penulis : Andreas

Editor : Tiwi Supiah

Berita Terkait

CMSE Hadirkan Seminar, Podcast dan Expo UMKM
ToT KSEI-SRO, Upgrade Skill Pengurus Galeri Investasi BEI Bengkulu
Semen Merah Putih Memastikan Inovasi Kualitas dan Menjamin Hak Konsumen
Ranti Ucreza Bantah Statement Soal Penetapan Tsk Kasus KPU BS
Shanghai Mooncake Festival Hadirkan Warna Warni Budaya Asia
Tim UPZ Bank Bengkulu Dampingi Pengidap Infeksi Cacing Akut
PH Windra: Aset di Permu Sudah Ada Sejak 2015
Bupati Kepahiang Lantik 5 Pejabat Eselon II

Berita Terkait

Kamis, 9 Oktober 2025 - 18:15 WIB

ToT KSEI-SRO, Upgrade Skill Pengurus Galeri Investasi BEI Bengkulu

Kamis, 9 Oktober 2025 - 08:46 WIB

Semen Merah Putih Memastikan Inovasi Kualitas dan Menjamin Hak Konsumen

Kamis, 2 Oktober 2025 - 11:15 WIB

Shanghai Mooncake Festival Hadirkan Warna Warni Budaya Asia

Rabu, 17 September 2025 - 20:37 WIB

Tim UPZ Bank Bengkulu Dampingi Pengidap Infeksi Cacing Akut

Sabtu, 30 Agustus 2025 - 17:00 WIB

Raih Dukungan Penuh, Ketua PWI Bengkulu Pimpin Kongres Persatuan PWI

Kamis, 21 Agustus 2025 - 20:08 WIB

Wujud Hot Wheels Convention Car 2025 Terungkap, Bakal Jadi Buruan di IMX

Minggu, 17 Agustus 2025 - 09:39 WIB

Merdeka Sejati Adalah Berdaulat Jiwa: Prof. Iskandar Nazari Tawarkan RUHIOLOGI Solusi Revolusioner untuk Generasi Emas Masa Depan

Jumat, 15 Agustus 2025 - 19:08 WIB

Banyak Beasiswa, Kuliah di IAINU Sumsel Saja

Berita Terbaru

Bisnis

CMSE Hadirkan Seminar, Podcast dan Expo UMKM

Jumat, 17 Okt 2025 - 13:25 WIB