Dinas PUPR Usulkan Ruas Pelangkian-Tebat Monok jadi Jalan Nasional

- Redaksi

Senin, 18 November 2024 - 11:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala DPUPR Kepahiang, Teddy Adeba, ST

Kepala DPUPR Kepahiang, Teddy Adeba, ST

KEPAHIANG,- Dinas PUPR Kepahiang mengusulkan ruas jalan ring road sepanjang 6 Km yang menghubungkan Desa Pelangkian-Desa Tebat Monok menjadi jalan nasional. Pasalnya jalan tersebut dapat menjadi jalan alternatif menuju ruas jalan nasional liku sembilan dari arah Rejang Lebong, tanpa harus melalui Pasar Kepahiang dan sebaliknya.

“Ruas jalan itu dibangun melalui dana Intruksi Jalan Daerah (IJD). Karena sampai saat ini belum selesai pengerjaanya maka kami usulkan nantinya ring road itu berstatus jalan nasional, karena ruas tersebut terkoneksi dengan jalan nasional,” kata Kepala Dinas PUPR, Teddy Adeba, ST.

Baca Juga :  Dongkrak PAD, Disparpora Lelang Pengelolaan Aset

Ia juga berharap, sisa jalan yang belum dibangun dapat dituntaskan segera, sehingga dapat segera difungsikan. Menurutnya saat ruas jalan ring road difungsikan maka dapat mengurai kepadatan ataupun kemacetan di pasar Kepahiang.

“Kalau sudah difungsikan maka kami yakin, truk ekspedisi atau angkutan barang banyak melalui ruas jalan itu, sebab selain memangkas jarak tempuh juga efesiensi bahan bakar. Kalau sekarang seluruh kendaraan masuk ke pasar, sehingga di saat waktu tertentu keramaian dan kemacetan tak terhindari karena volume kendaraan yang masuk sangat banyak,” jelas Teddy.

Baca Juga :  GOTO Siapkan Rp 3,2 T Aksi Buy Back

Teddy menambahkan terkait pembangunan jalan tersebut merepukan sepenuhnya kewenangan dari BPJN Bengkulu. Pemkab Kepahiang hanya sebagai penerima barang jadi, sebab itu pihaknya juga akan berkoordinasi untuk pengusulan status jalan tersebut.(*/adv)

Penulis : Agung Mandala

Editor : Tiwi Supiah

Berita Terkait

Tingkatkan Literasi Budaya Lokal, DPK Bengkulu Gelar Bimtek Kepenulisan 
ToT KSEI-SRO, Upgrade Skill Pengurus Galeri Investasi BEI Bengkulu
Semen Merah Putih Memastikan Inovasi Kualitas dan Menjamin Hak Konsumen
Ranti Ucreza Bantah Statement Soal Penetapan Tsk Kasus KPU BS
Shanghai Mooncake Festival Hadirkan Warna Warni Budaya Asia
Peduli Kesehatan Masyarakat, Lanud Haluoleo Gelar Bakti Teritorial Prima
Tim UPZ Bank Bengkulu Dampingi Pengidap Infeksi Cacing Akut
PH Windra: Aset di Permu Sudah Ada Sejak 2015

Berita Terkait

Rabu, 29 Oktober 2025 - 18:48 WIB

Tingkatkan Literasi Budaya Lokal, DPK Bengkulu Gelar Bimtek Kepenulisan 

Jumat, 17 Oktober 2025 - 13:25 WIB

CMSE Hadirkan Seminar, Podcast dan Expo UMKM

Kamis, 9 Oktober 2025 - 18:15 WIB

ToT KSEI-SRO, Upgrade Skill Pengurus Galeri Investasi BEI Bengkulu

Kamis, 9 Oktober 2025 - 08:46 WIB

Semen Merah Putih Memastikan Inovasi Kualitas dan Menjamin Hak Konsumen

Rabu, 17 September 2025 - 21:23 WIB

Peduli Kesehatan Masyarakat, Lanud Haluoleo Gelar Bakti Teritorial Prima

Rabu, 17 September 2025 - 20:37 WIB

Tim UPZ Bank Bengkulu Dampingi Pengidap Infeksi Cacing Akut

Sabtu, 30 Agustus 2025 - 17:00 WIB

Raih Dukungan Penuh, Ketua PWI Bengkulu Pimpin Kongres Persatuan PWI

Kamis, 21 Agustus 2025 - 20:08 WIB

Wujud Hot Wheels Convention Car 2025 Terungkap, Bakal Jadi Buruan di IMX

Berita Terbaru

Bisnis

CMSE Hadirkan Seminar, Podcast dan Expo UMKM

Jumat, 17 Okt 2025 - 13:25 WIB