Lepas Jabatan, Bupati dan Wabup Dapat Pensiun

- Redaksi

Rabu, 22 Januari 2025 - 11:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Kepahiang, Hidayatullah Sjahid

Bupati Kepahiang, Hidayatullah Sjahid

KEPAHIANG,- Pasca lepas jabatan sebagai pasangan kepala daerah, Hidaytullah Sjahid-Zurdi Nata bakal mendapat dana pensiun dari Pemkab Kepahiang. Pemberian dana pensiun per bulan tersebut merupakan bentuk apresiasi pada keduanya yang telah mendedikasihkan diri dalam membangun Kepahiang pada periode 2020-2024.

Kabag Pemerintahan, Verry Susanto, S.Sos menjelaskan bupati akan mendapat dana pensiun sebesar Rp2.1 juta dan Wabup sebanyak Rp 1.8 juta per bulan.

Baca Juga :  Disparpora Rangkul Semua Pihak Kelola Wisata Kepahiang

“Bupati akan mendapat 75% dari gaji pokok dan Wabup 60% dari gaji pokok setiap bulan seumur hidup. Dana pensiun itu akan langsung dibayarkan sejak melepas jabatannya,” ujar Verry.

Diketahui, Bupati Hidayatullah akan melepas jabatan sebagai bupati bersamaan dengan pelantikan bupati terpilih pada Februari mendatang.

Baca Juga :  Pemkab Kepahiang Segera Lelang 32 Unit Randis

Ia juga menyampaikan apresiasi pada keduanya yang telah memimpin pembangunan di Kepahiang. Bahkan juga tetap membuka diri terhadap setiap masukan dari keduanya untuk pembangunan dan kemajuan Kepahiang.

“Kami tentu tetap membuka diri terhadap kritik dan saran dari pemimpin kita ini. demi kemajuan Kepahiang,” ujarnya.(*/adv)

Penulis : Defi Parisa

Editor : Tiwi Supiah

Berita Terkait

Seven Sunday Films Perkuat Industri Kreatif Indonesia Melalui “Cocktails & Commercials”
Sinergi Antar Pelaku Pasar Modal
Semen Merah Putih FLEXIPLUS Dukung Percepatan Konstruksi Hijau di Indonesia
IDX Beri Penghargaan 2 Galeri Investasi di Bengkulu
APEI-IDX Bengkulu Kolaborasi Edukasi Investasi Saham
Ratusan Wartawan Ikuti OKK PWI Banten
Pembekuan PWI Jaya Sah, Gugatan Theo Ditolak
Cerita Teguh Santosa Pertama Kali Injak Korea Utara: Ingat Film The Truman Show

Berita Terkait

Minggu, 9 Maret 2025 - 18:03 WIB

Seven Sunday Films Perkuat Industri Kreatif Indonesia Melalui “Cocktails & Commercials”

Jumat, 7 Maret 2025 - 11:51 WIB

Sinergi Antar Pelaku Pasar Modal

Minggu, 2 Maret 2025 - 15:40 WIB

Semen Merah Putih FLEXIPLUS Dukung Percepatan Konstruksi Hijau di Indonesia

Kamis, 27 Februari 2025 - 23:30 WIB

IDX Beri Penghargaan 2 Galeri Investasi di Bengkulu

Kamis, 27 Februari 2025 - 19:52 WIB

APEI-IDX Bengkulu Kolaborasi Edukasi Investasi Saham

Rabu, 19 Februari 2025 - 17:55 WIB

Pembekuan PWI Jaya Sah, Gugatan Theo Ditolak

Selasa, 18 Februari 2025 - 17:38 WIB

Cerita Teguh Santosa Pertama Kali Injak Korea Utara: Ingat Film The Truman Show

Senin, 17 Februari 2025 - 15:25 WIB

Bupati dan Wabup Dapat Gelar Adat Rejang

Berita Terbaru

Gedung Bursa Efek Indonesia. (sumber: www.idxchannel.com)

Bisnis

Sinergi Antar Pelaku Pasar Modal

Jumat, 7 Mar 2025 - 11:51 WIB

Penyerahan penghargaan pada GI BEI UIN FAS sebagai GI Syariah teraktif

Bisnis

IDX Beri Penghargaan 2 Galeri Investasi di Bengkulu

Kamis, 27 Feb 2025 - 23:30 WIB

Dirut Trust Sekuritas menjawab pertanyaan pertanyaan peserta

Bisnis

APEI-IDX Bengkulu Kolaborasi Edukasi Investasi Saham

Kamis, 27 Feb 2025 - 19:52 WIB