3 Ruas Jalan di Kabawetan Diusulkan Masuk dalam APBD-P

- Redaksi

Senin, 10 Maret 2025 - 11:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Dinas PUPR Kepahiang, Teddy Adeba, ST

Kepala Dinas PUPR Kepahiang, Teddy Adeba, ST

KEPAHIANG,- Perbaikan 3 ruas jalan di Kecamatan Kabawetan membutuhkan sedikitnya Rp 34 miliar. Angka tersebut berdasarkan penghitungan dan kajian pasca survei yang dilakukan tim Dinas PUPR. Rencana perbaikan tersebut akan diusulkan dalam APBD-P 2025.

“Memang kondisi jalannya rusak, banyak keluhan saudara kita. Namun sementara waktu harap bersabar, kami sudah melakukan penghitungan dan dibutuhkan sedikitnya Rp34 miliar,” jelas Kepala Dinas PUPR, Teddy Adeba, ST.

Ia menjelaskan sebelumnya ruas jalan tersebut diusulkan ke pusat diperbaiki menggunakan DAK 2025. Namun setelah pelantikan presiden dan adanya kebijakan efesiensi dan refocusing anggaran, terkonfirmasi DAK untuk perbaikan 3 ruas jalan tersebut dibatalkan pemerintah pusat. Namun demikian, pihaknya tetap berusaha menggunakan sumber anggaran lain untuk mengatasi keluhan warga di Kabawetan.

Baca Juga :  DK Menjawab Kebutuhan Infrastuktur Kelurahan

“Kami upayakan tahun ini tetap dibangun, nanti kami akan konsultasikan ke DPRD bisa masuk di anggaran perubahan. Sebelumnya memang terakomodir dalam DAK, namun itu dibatalkan pasca kebijakan efesiensi,” ujarnya.

Ia berharap, DPRD juga dapat mensetujui usulan tersebut nantinya, mengingat 3 ruas jalan yang dikeluhkan warga dan pengguna jalan di Kabawetan tersebut membutuhkan perbaikan segera. Apalagi jalan tersebut juga dapat mempelancar akses warga menuju sentra tani dan juga wisata alam Kabawetan.
“Harapan kami DPRD, khususnya bidang anggaran dapat mensetujui usulan nantinya. Apalagi ini berkaitan dengan hajat orang banyak,” ulasnya.(*/adv)

Penulis : Defi Parisa

Editor : Tiwi Supiah

Berita Terkait

D’MASIV Menembus Panggung Musik Dunia
Tekan Angka Stunting, Dinas PUPR Luncurkan 450 Unit Sanitasi MCK
Jelang Puncak Arus Mudik, PUPR Kepahiang Siagakan Alat Berat
Dinas PUPR Optimalkan Fungsi Trotoar
Dukung Program Bupati, Dinas PUPR Mulai Survei Pasar Kepahiang
Pasca Sampaikan Data Jalan Rusak, Pemprov Bangun Jalan Pasar Tahun Ini
Minim Anggaran Pasca Efesiensi, PUPR Kepahiang Kolaborasi Atasi Matrial Longsor
Warga Keluhkan Jalan Rusak, Dinas PUPR Sidak PT Sembilan Pilar Utama
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 14:26 WIB

Tekan Angka Stunting, Dinas PUPR Luncurkan 450 Unit Sanitasi MCK

Jumat, 21 Maret 2025 - 11:19 WIB

Jelang Puncak Arus Mudik, PUPR Kepahiang Siagakan Alat Berat

Senin, 17 Maret 2025 - 17:02 WIB

Dukung Program Bupati, Dinas PUPR Mulai Survei Pasar Kepahiang

Sabtu, 15 Maret 2025 - 17:56 WIB

Pasca Sampaikan Data Jalan Rusak, Pemprov Bangun Jalan Pasar Tahun Ini

Kamis, 13 Maret 2025 - 17:27 WIB

Minim Anggaran Pasca Efesiensi, PUPR Kepahiang Kolaborasi Atasi Matrial Longsor

Selasa, 11 Maret 2025 - 16:50 WIB

Warga Keluhkan Jalan Rusak, Dinas PUPR Sidak PT Sembilan Pilar Utama

Senin, 10 Maret 2025 - 11:16 WIB

3 Ruas Jalan di Kabawetan Diusulkan Masuk dalam APBD-P

Sabtu, 8 Maret 2025 - 16:34 WIB

Cegah Longsor, Dinas PUPR Akan Bangun Turap

Berita Terbaru

SeaBank membuktikan hasil kinerja yang baik dengcatat tren bisnis positif.(Foto: dok)

Bisnis

SeaBank Bukukan Laba Bersih 2024 Sebesar Rp378,8 Miliar

Minggu, 30 Mar 2025 - 17:34 WIB

Personel D'MASIV saat memberikan keterangan pers di REP Studio, Ciledug Jaksel

Nusantara

D’MASIV Menembus Panggung Musik Dunia

Sabtu, 29 Mar 2025 - 18:09 WIB